Berita Terkini

Launching Hari Pemungutan Suara Pemilu Serentak Tahun 2024

PALEMBANG - Sehubungan telah ditetapkan Keputusan KPU RI Nomor 21 Tahun 2022 tentang Hari dan Tanggal Pemungutan Suara pada Pemilihan Umum Serentak Tahun 2024 dan Surat Sekretaris Jenderal KPU RI Nomor 310/PP.07-SD/09/2022 Tentang Launching Hari Pemungutan Suara Pemilu Serentak Tahun 2024. Maka KPU Kota Palembang mengadakan kegiatan nonton bersama Launching Hari Pemungutan Suara Pemilu Serentak Tahun 2024 yang bertempat di Aula Demokrasi, yang diihadiri oleh Bawaslu Kota Palembang, Pemerintah Kota Palembang/ Forkopimda, Pimpinan Partai Politik Tingkat Kota Palembang Peserta Pemilu Tahun 2019 dan Pemangku Kepentingan lainnya.

 

#KPURI

#KPUSUMSEL

#KPUPALEMBANG

#TemanPemilih

#PemiluDemokrasi2024

 

 

 

Bagikan:

facebook twitter whatapps

Telah dilihat 213 kali